Sabtu, 21 November 2009

JAKARTA FASHION WEEK !!!!!!!


Oke postingan pertama gue ini adalah ngebahas soal Jakarta Fashion Week.Tau dong Jakarta Fashion Week itu apa atau disingkatnya JFW ? Yap, JFW adalah ajang yang merupakan gelaran yang memiliki standar dan skala yang cukup tinggi,well dapat dikatakan bahwa ini adalah satu-satunya ajang berskala tinggi di Indonesia.Acara ini diselenggarkan dari tanggal 14-20 November 2009 di Pacific Place.

Ada apa aja sih dalam acara JFW kemaren ? Oke,jadi ada lebih dari 60 perancang yang tergabung dalam APPMI dan IPMI yang menunjukkan karyanya dalam acara ini.Untuk perancang baru juga mendapatkan kesempatan untuk menampilkaan karya-karyanya melalui salah satu program di dalam JFW,yaitu Lomba Perancang Mode Indonesia.Festival ini juga memberikan arahan tren Indonesia di tahun 2010 melalui koleksi-koleksi yang ditampilkan para desainer tersebut.Bahkan di acara ini JFW sengaja mengimpor desainer India untuk berkolaborasi dengan desainer Indonesia.



Apa sih tujuannya digelarkan JFW ? Tujuan JFW adalah menjadikan Jakarta sebagai salah satu fashion hubungan dunia. JFW merupakan salah satu awal untuk menduniakan fashion Indonesia.Karena lewat fashion,kita bisa memperkenalkan negara dan budaya kita ke luar negeri.


Oh iya,gue ada beberapa foto-foto busana yang diperagakan dalam JFW,check it out guys :